(GFD-2023-11736) Cek Fakta: Satir Pembaruan Aplikasi PeduliLindungi untuk Deteksi Infeksi Jamur Cordyceps
Sumber: liputan6.comTanggal publish: 10/02/2023
Berita
Liputan6.com, Jakarta - Beredar di media sosial postingan yang mengklaim fitur di aplikasi PeduliLindungi diperbarui menyusul munculnya wabah infeksi jamur Cordyceps. Postingan ini beredar sejak beberapa waktu lalu.
Salah satu akun ada yang mempostingnya di Facebook. Akun itu mengunggahnya pada 26 Januari 2023.
Dalam postingannya terdapat gambar aplikasi PeduliLindungi berwarna merah. Selain itu terdapat fitur yang diperbarui karena adanya wabah darurat Cordyceps.
"Versi 5.1.0:
1. Deteksi dini pada infeksi jamur Cordyceps.
2. Skrining pada pasien di RS karena infeksi jamur Cordyceps.
3. Telepon darurat pada RS terdekat.
4. Imbauan untuk tetap di rumah dan lakukan telepon darurat jika merasa tidak sehat atau baru digigit orang lain."
Akun itu menambahkan narasi "Beneran jadi the last of us kah?"
Lalu benarkah postingan yang mengklaim fitur di aplikasi PeduliLindungi diperbarui menyusul munculnya wabah infeksi jamur Cordyceps?
Hasil Cek Fakta
Cek Fakta Liputan6.com menelusuri dengan membuka aplikasi PeduliLindungi di Playstore yang berbasis Android dan Appstore yang berbasis Ios.
Dalam kedua toko resmi aplikasi tersebut tidak ditemukan pembaruan fitur PeduliLindungi seperti dalam postingan. PeduliLindungi sendiri merupakan aplikasi buatan Pemerintah RI untuk melacak penyebaran covid-19.
Aplikasi ini digunakan sejak pandemi covid-19 hingga saat ini. Tak hanya untuk melacak penyebaran covid-19, PeduliLindungi juga digunakan untuk melihat riwayat vaksinasi covid-19 dan juga melihat ketersediaan ranjang untuk pasien covid-19 di Rumah Sakit.
Sementara infeksi jamur Cordyceps sendiri menjadi banyak dibicarakan usai serial The Last Of US tayang di HBO beberapa waktu lalu. Dalam serial tersebut diceritakan bahwa infeksi jamur Cordyceps pertama kali ditemukan di Indonesia.
Dalam serial itu juga diceritakan bahwa infeksi jamur Cordyceps bisa mengubah manusia menjadi zombie. Hal ini yang membuat banyak postingan parodi diunggah yang mengaitkan dengan hal tersebut.
Kesimpulan
Postingan yang mengklaim fitur di aplikasi PeduliLindungi diperbarui menyusul munculnya wabah infeksi jamur Cordyceps adalah hasil suntingan. Postingan itu bersifat satir atau parodi namun bisa mengecoh masyarakat yang tidak membacanya secara teliti.
(GFD-2023-11735) [SALAH] “Pabrik Nuklir Turki terbakar #TurkeyEarthquake #turkeyearthquake2023”
Sumber: twitter.comTanggal publish: 09/02/2023
Berita
Hasil Cek Fakta
Kesimpulan
(GFD-2023-11734) [SALAH] “#Tsunami menghantam pantai #Turki beberapa menit yang lalu setelah #Gempa Bumi”
Sumber: twitter.comTanggal publish: 08/02/2023
Berita
Hasil Cek Fakta
Salah satu sumber video yang identik dengan konteks yang BENAR, USA TODAY pada 29 September 2018: “After just facing an earthquake and multiple aftershocks, a tsunami slams into the island of Palu. People watch from above as the giant wave obliterates anything in its path.”
Pencarian Google, kata kunci: “2018 palu indonesia tsunami”.
Pencarian Google, kata kunci: “2023 turkey earthquake”.
Kesimpulan
Rujukan
- http[1] firstdraftnews.org: “Memahami gangguan informasi” (Google Translate),
- https://bit.ly/3wHx0lO /
- https://archive.ph/iCp3w (arsip cadangan). [2] usatoday.com: “Raw video: Tsunami swallows shoreline in central Indonesia”,
- http://bit.ly/3YbumkW /
- https://archive.ph/rDKSw (arsip cadangan). [3] google.com,
- https://bit.ly/3RBHywY /
- https://archive.ph/nQsXv (arsip cadangan). [4] google.com,
- https://bit.ly/3DLwyYc /
- https://archive.ph/hqfCC (arsip cadangan).
(GFD-2023-11733) [SALAH] Gambar Tangkapan Layar Artikel beritaislam.org “Eks Danjen kopassus sebut Buzzer Anies Mahluk Pemakan Bangkai, Tukang Fitnah Dan Adu Domba”
Sumber: FBTanggal publish: 09/02/2023
Berita
Hasil Cek Fakta
Setelah ditelusuri dengan menggunakan kata kunci judul artikel ditemukan beberapa artikel periksa fakta mengenai tangkapan layar tersebut. Salah satunya pada website turnbackhoax.id yang mana ditemukan 2 artikel yang dimuat 2 Juni 2022 dan 15 Desember 2021. Berdasarkan artikel tersebut tangkapan layar pada postingan Facebook merupakan hasil suntingan pada bagian judul. Judul yang asli adalah “Eks Danjen Kopassus Sebut Buzzer Makhluk Pemakan Bangkai, Tukang Fitnah dan Adu Domba”.
Dengan demikian gambar tangkapan layar artikel beritaislam.org telah disunting pada bagian judul. Judul artikel yang asli adalah “Eks Danjen Kopassus Sebut Buzzer Makhluk Pemakan Bangkai, Tukang Fitnah dan Adu Domba” sehingga masuk dalam kategori konten yang dimanipulasi.
Kesimpulan
Gambar tersebut telah disunting pada bagian judul. Faktanya, judul artikel yang asli adalah “Eks Danjen Kopassus Sebut Buzzer Makhluk Pemakan Bangkai, Tukang Fitnah dan Adu Domba” dan merupakan hoaks lama yang kembali beredar.
Selengkapnya pada bagian penjelasan.
Rujukan
A PHP Error was encountered
Severity: Warning
Message: fopen(/var/lib/php/sessions/ci_session7tomtva15l4c2e0dskos477to78itb8g): failed to open stream: No space left on device
Filename: drivers/Session_files_driver.php
Line Number: 172
Backtrace:
File: /var/www/html/gfd/application/third_party/MX/Loader.php
Line: 173
Function: _ci_load_library
File: /var/www/html/gfd/application/third_party/MX/Loader.php
Line: 190
Function: library
File: /var/www/html/gfd/application/third_party/MX/Loader.php
Line: 153
Function: libraries
File: /var/www/html/gfd/application/controllers/Home.php
Line: 20
Function: library
File: /var/www/html/gfd/index.php
Line: 315
Function: require_once
A PHP Error was encountered
Severity: Warning
Message: session_start(): Failed to read session data: user (path: /var/lib/php/sessions)
Filename: Session/Session.php
Line Number: 143
Backtrace:
File: /var/www/html/gfd/application/third_party/MX/Loader.php
Line: 173
Function: _ci_load_library
File: /var/www/html/gfd/application/third_party/MX/Loader.php
Line: 190
Function: library
File: /var/www/html/gfd/application/third_party/MX/Loader.php
Line: 153
Function: libraries
File: /var/www/html/gfd/application/controllers/Home.php
Line: 20
Function: library
File: /var/www/html/gfd/index.php
Line: 315
Function: require_once